about
Home about
Home about
Trisigma Inti Solusi adalah perusahaan perdagangan dan solusi engineering yang spesialisasi dalam design dan memasok produk-produk yang digunakan dalam pertamanan, arsitektur, konstruksi dan pengaturan air hujan. Produk kami berhubungan dengan "GO GREEN". Saat ini pemerintahan, perusahaan, hingga perorangan sedang digalakkan untuk berpartisipasi dalam penghijauan akibat "Pemanasan Global" Produk kami bervariasi dan memiliki reputasi yang baik dalam hal nilai tambah untuk penggunaannya seperti: VersiCell modular sub-soil drainase, TurfPave perkuata rumput,VersiDrain lembaran drainase dibawah screed,VersiTank pengaturan resapan tanah dan tangki dibawah tanah, VersiPave, SpiraPavedan VersiJack meninggikan lantai, VGM modul taman vertical, VersiDrain 25P menyimpan dan mengalirkan air, VersiWeb mencegah erosi tanah, dan Supersafe lantai karet yang aman.
Trisigma mempunyai cita-cita atau tujuan memberikan solusi "Go Green Building Management" kepada pihak Konsultan, Arsitek, Owner maupun Kontraktor, dengan mensupply kebutuhan Green Garden, Vertikal Garden, Storm Water Management, Sumur Resapan Moderen, Soak Pond, Long Soak Pond, Reservoir Tank, Infiltration Tank, Ground Water Tank, Drainage System Stadion, Irrigation System, Green Synthetic, dan juga yang berhubungan dengan Pekerjaan Geosynthetics Soil Stabilization. Serta memberikan dukungan penuh kepada Pelaksana Lapangan dalam menjalankan Proyek yang dikerjakan.
Selalu melayani klien dengan pengetahuan dan keahlian handal yang didapat dan dimiliki dalam bidang tersebut, disertai penawaran yang terbaik dan kompetitif dalam hal pelayanan dan nilai tambah Produk dalam Negeri serta didukung Produk luar Negeri untuk selalu memenuhi kebutuhan Ready Stock